Harga Baru Paket Watersport Di Tanjung Benoa 2013-2014


Sehubungan dengan naiknya harga BBM, semua aktifitas watersport di Tanjung Benoa yang sebagian besar menggunakan premium dan solar, oleh sebab itu dengan berat hati kami juga harus mengikuti kenaikan harga yang diberikan oleh operator watersport.

Per tanggal 16 Agustus 2013 ini, kami menaikkan harga beberapa aktifitas watersport, dan berikut harga terbaru dari kami, dan tentunya harga baru ini lebih murah dari yang lain apalagi kalau mengambil paket watersport. Masa berlaku harga baru ini sampai 31 maret 2014.

Harga Watersport Di Tanjung Benoa

AKTIFITAS
WATERSPORT
DURASI HARGA/ORANG KETERANGAN
Parasailing 1 putaran 95.000
Banana Boat 15 menit 85.000 Min 2 Orang
Jet Ski 15 menit 150.000 Dgn Instruktur
Fly Fish 2 putaran 150.000 Min 2 Orang
Glass Bottom Boat + Turtle Island 1 jam 150.000 Min 2
Orang, 5-10 orang = Rp 100.000/orang
Snorkeling 1 jam 135.000 Min 2 Orang
Wake Board 15 menit 200.000
Water Ski 15 menit 200.000
Roullete Doughnut 15 menit 110.000 Min 2 Orang
Ski Donut 15 menit 110.000
Mangrove 1 jam 450.000 Min 2
Orang, Tambah orang Rp 150.000/orang
Sea
Walker
30 menit 375.000
PAKET WATER SPORT MURAH
PAKET A: Parasailing, Banana Boat dan Jet Ski 290.000 Min 2 Orang
PAKET B: Glass Bottom Boat, Snorkeling dan Turtle Island Tour 370.000 Min 2 Orang
PAKET C: Parasailing, Banana Boat, Jet Ski, Scuba Diving 520.000 Min 2 Orang

Harga Scuba Diving

AKTIFITAS DURASI HARGA/ORANG KETERANGAN
Nusa Dua Dive 1x Dive 280.000 Min 2 orang, sudah termasuk peralatan dan makan siang
Nusa Dua Dive 2x Dive 520.000
Amed Dive 2x Dive 1.200.000
Padang Bay Dive 2x Dive 1.200.000
Tulamben/Ship wreck Dive 2x Dive 1.300.000
Nusa Penida Dive 2x Dive 1.650.000
Menjangan Dive 2x Dive 1.700.000
Dive School / PADI Certificated 3 Hari 3.500.000
Water Proof Camera Rental 1 Unit 275.000

Harga Fishing & Dolphin

AKTIFITAS DURASI HARGA/ORANG KETERANGAN
Corral Fishing 4 Jam 1.000.000 Min. 2 orang. Tambah orang Rp 200.000 per orang. Sudah termasuk peralatan dan makan siang
Trawling Fishing 4 Jam 1.000.000
Dolphin Watching Tour 4 Jam 900.000
 

Hubungi kami untuk memesan paket Watersport ini, Kunjungi Website kami Bali Wisata Murah untuk informasi selanjutnya

 

Watersport Tanjung Benoa – GWK – Pura Uluwatu Tour


Sebagai obyek wisata pertama yang kita kunjungi adalah Pantai Tanjung Benoa, pantai yang dekat dengan Nusa Dua memiliki hamparan pasir putih dengan ombak yang datar tidak seperti di Pantai Kuta. Pantai ini sangat cocok untuk olahraga air. Disini terdapat puluhan tempat wisata bahari yang menawarkan sensasi watersport dengan pilihan seperti jet ski, banana boat, snorkeling, parasailing, glass bottom boat, pulau penyu dan lain-lain yang tentunya sangat menarik dan sangat cocok untuk keluarga.

Selanjutnya kita menuju GWK atau Garuda Wisnu Kencana Cultural Park. Berawal dari idenya Bapak Nyoman Nuartha yang ingin membangun sebuah patung Dewa Wisnu tertinggi yang diharapkan bisa menjadi ikon Bali di dunia internasional. Tempat ini belum 100% selesai tetapi sudah sangat menarik untuk dikunjungi. Karena tempatnya di ketinggian maka dari GWK ini kita bisa melihat pemandangan Kuta di kejauhan. Makan siang akan disajikan di salah satu restoran dalam perjalan menuju obyek berikutnya yaitu Pura Luhur Uluwatu. Sebagai salah satu pura yang amat penting bagi umat Hindu pura ini memiliki daya pikat untuk dikunjungi. Lokasinya yang di tebing bukit Pecatu membuat kita bisa memandang ke samudera lepas.

Di pura ini juga terdapat ratusan kera yang dipercaya sebagi pengikut setia Dang Hyang Nirartha yang membangun pura ini. Pada dasarnya kera-kera ini jinak tapi ada beberapa dari mereka yang suka usil dengan mengambil barang-barang pengunjung seperti kacamata, tas kecil, topi , anting-anting dan lain-lain. Jadi tidak ada salahnya kalau kita selalu waspada atau alangkah lebih baiknya apabila barang-barang tersebut kita simpan di dalam mobil dimana supir kami akan dengan setia menjaganya. Tour berakhir disini selanjutnya kita menuju tempat penginapan.

Watersport Di Tanjung Benoa + 2 Jam Anika Spa Treatment


Watersport + 2 Jam Spa TreatmentPaket ini kami susun untuk anda yang ingin menikmati alternatife wisata selama liburan di Bali. Dalam paket ini anda akan mendapatkan:
Aktivitas wisata air watersport  di Tanjung Benoa dan anda akan mencoba jet ski, parasailing, banana boat, glass bottom boat, snorkeling, kunjungan ke Pulau Penyu, makan siang (lunch box) dan asuransi.

2 jam spa treatment di Anika Spa dan anda akan mendapatkan : foot bath, foot massage, body massage, face massage, body scrub, body mask, luxury bath with flower and ginger tea.

Termasuk : penjemputan dari hotel, paket watersport, makan siang, paket spa treatment, dan pengantaran kembali ke hotel.

Waktu : bebas (siang hari)
Harga : http://www.baliwisatamurah.com/paket-combo/watersport-spa.php

Berlaku sampai 31 Maret 2013

Pemesanan

  • Email: info@baliwisatamurah.com
  • Telepon: (0361)755594, 755687, 7451049, 081353313434

Bali Ocean Walker, Sensasi Berjalan Di Dasar Laut


Kini hadir aktifitas wisata terbaru di Tanjung Benoa Bali yaitu Wisata jalan jalan di dasar laut Bali yang dikenal dengan nama Bali Ocean Walker. Rasakan sensasi berjalan di dasar laut, memegang ikan dan terumbu karang yang indah.

Bali Ocean walker merupakan aktifitas baru yang perlua anda coba jika berlibur di Bali. Merupakan wisata jalan jalan di dasar laut dengan menggunakan helm yang di aliri oksigen dari permukaan laut. Wisata ini akan di lakukan di pantai Tanjung Benoa Bali yang terkenal dengan daerah watersportnya (wisata bahari).

Lokasi aktifitas merupakan dasar laut dengan kedalaman 4-10 meter yang jaraknya kira-kira 100 meter dari pantai. Untuk mencapai lokasi ini, anda akan diajak menaiki boat. Pemandu wisata kami adalah pemandu yang profesional dan akan memberikan anda intruksi tentang bagaimana menggunakan perlengkapan yang harus dipakai. Selain itu anda juga akan ditemani oleh pemanda ketika berjalan-jalan di dasar laut.

Lokasi penyelaman adalah lokasi dimana banyak terumbu karang dan ikan hiasnya. Selama penyelaman kita akan di suguhi aneka macam kehidupan bawah laut yang indah. Memberi makan ikan yang berenang sangat dekat dengan kita, melihat terumbu karang secara langsung, berphoto bersama ikan yang berenang bersama kita dan masih banyak lagi yang dapat kita lakukan selama penyelaman.

Jadi jangan ragu untuk menikmati wisata bawah laut bali bersama Bali Ocean Walker. Di jamin aman dan murah. Dapatkan harga spesial dari kami.

PAKET

HARGA PER ORANG (MIN 2 ORANG)

BOOK

Dewasa

Anak-Anak (9 – 12 Thn)

Opt. 1

440.000

5-10 orang = 420.000

11 keatas = 410.000

380.000

Klik Disini
Opt. 2

400.000

5-10 orang = 380.000

11 keatas = 370.000

330.000

Klik Disini

OPT. 1 Harga sudah termasuk :

  • Ocean Walker 15-30 Menit
  • Gratis Antar/Jemput (Tanjung Benoa, Nusa Dua, Jimbaran, Tuban, Kuta, Legian Dan Seminyak). Diluar area tersebut, akan dikenakan biaya tambahan.
  • Air Mineral
  • Makan Siang
  • Boat transfer ke pontoon dan life jacket
  • Asuransi
  • Peralatan Safety dengan standard internasional
  • Shower dan Ruang Ganti

OPT. 2 Harga sudah termasuk :

  • Ocean Walker 15-30 Menit
  • Air Mineral
  • Boat transfer ke pontoon dan life jacket
  • Asuransi
  • Peralatan Safety dengan standard internasional
  • Shower dan Ruang Ganti

Yang Perlu dibawa:

  • Pakaian ganti
  • Uang Cash/Kartu Kredit untuk pembelian minuman, photo dll
  • Sepatu sport atau Sendal

Ketentuan Layanan :

  • Semua harga wisata petualangan diatas adalah harga net dan hanya berlaku untuk wisatawan Domestik (warga negara Indonesia, KIM’S/KITAS)
  • Harga hanya berlaku untuk minimum 2 orang
  • Sudah termasuk pajak dan servis layanan
  • Anak-anak umur 9 – 12 Tahun
  • Biaya tambahan untuk layanan: DVD canera bawah laut, Handuk besar
  • Tidak cocok untuk ibu hamil, pengidap sakit jantung, kelainan sinus, infeksi telinga
  • Harga diatas berlaku sampai dengan 31 Maret 2012

Water Sport Murah Di Tanjung Benoa Bali


Salah satu aktifitas wisata yang paling digemari wisatawan domestik adalah watersport, dan lokasi utama watersport di Bali yaitu di Tanjung Benoa, Nusa Dua Bali. Sebuah laguna pantai dengan pasir putih yang indah dan air yang tenang, menjadikan Tanjung Benoa sebagai pusat wisata air di Bali.

Berbagai macam aktifitas wisata air ada disini, mulai dari banana boat, parasiling, snorkeling, diving, jet ski, water ski, fly fish, wake board, roullete doughnut, Big marble, glass bottom boat serta mengunjungi pulau penyu.

Selain itu, jika anda suca memancing, anda juga bisa memesan paket memancing dengan perahu.

Untuk informasi harga watersport, kunjungi website kami di: http://www.baliwisatamurah.com/paket-wisata-petualangan/watersport.php

Garuda Wisnu Kencana (GWK)


Garuda Wisnu Kencana (GWK) adalah salah satu ikon wisata Bali. Jadi liburan di Bali musti mampir ke GWK ya.

Sejarah berdirinya GWK berawal dari ide sang pematung yaitu I Nyoman Nuarta, salah satu pematung terbaik Bali.  Terletak di daerah perbukitan Ungasan dekat dengan obyek wisata Pura Uluwatu. Dan kawasan ini rencananya  akan dikembangkan sebagai taman budaya dan menjadi landmark bagi pariwisata Bali.

Simbol patung GWK diambil dari sejarah Dewa Wisnu (Dewa Pemelihara dalam Hindu) dan kendaraanNYA seekor burung Garuda. Jadi ikon GWK diharapkan menjadi ikon menjaga Bali dan Indonesia serta seluruh dunia agar tetap selamat.

Dengan ketinggian yang rencananya 140 meter, maka dapat terlihat dari Kuta, Sanur, hingga Nusa Dua. Walaupun proyek besar GWK ini belum selesai, tetapi saat ini sudah sering digunakan sebagai tempat konser musik mancanegara dan menjadi tempat even berskala nasional.

Jika anda ingin tour ke Pura Uluwatu, maka obyek Garuda Wisnu Kencana akan menjadi salah satu yang kita kunjungi, selain makan malam di Pantai Jimbaran yang eksotis. Juga bisa digabungkan dengan paket wisata bahari di Tanjung Benoa.

Hubungi kami di Wisata Bali Murah